BULOG BERSAMA KORAMIL 1012/JATINUNGGAL LAKUKAN SERAPAN GABAH PETANI DI DESA SUKAPURA Sumedang, 22 April 2025 – Dalam upaya menjaga stabilitas harga gabah dan mendukung kesejahteraan petani, Bulog bersama Koramil 1012/Jatinunggal melaksanakan kegiatan serapan gabah di Blok Sawah Jati, Dusun Kisepat, Desa Sukapura, Kecamatan Wado, Kabupaten Sumedang, pada hari Selasa,
Continue readingPerkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1008/Buahdua Serap Beras Petani Cilangkap
Sumedang, 17 April 2025 — Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan program pemerintah terkait penyerapan hasil panen petani, Koramil 1008/Buahdua bersama sejumlah petugas melaksanakan kegiatan serapan beras di Desa Cilangkap, Kecamatan Buahdua, Kabupaten Sumedang pada Kamis (17/4). Kegiatan ini melibatkan sejumlah pihak, di antaranya Pak H. Erik selaku staf
Continue reading“Babinsa Tarikolot dan Warga Kompak Bangun TPT, Wujud Nyata Kemanunggalan TNI-Rakyat!”
Sumedang,–Semangat gotong royong kembali menggema di Dusun Bojong Jati, Desa Tarikolot, Kecamatan Jatinunggal, saat Serka Mustamaruddin, Babinsa Desa Tarikolot, turun langsung ke lapangan bersama warga dalam kegiatan pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) Kamis 17 April 2025. Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WIB ini menjadi bukti nyata solidaritas antara TNI
Continue readingKejar Target Serapan Beras, Danramil 1008/Buahdua Bersama Tim Satgas Bulog Laksanakan Serapan di Desa Cilangkap

Sumedang,– Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Danramil 1008/Buahdua Kapten Inf Yayat bersama Tim Satgas Bulog menggelar kegiatan serapan beras di wilayah Koramil 1008/Buahdua, tepatnya di Desa Cilangkap, Kecamatan Buahdua, Kabupaten Sumedang. Rabu(16/04/2025) Kegiatan ini berhasil menyerap 80 ton beras dari hasil panen petani lokal. Serapan tersebut merupakan bagian
Continue readingPanen Padi di Sawah yang sangat dinanti bagi Petani
Sumedang- Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan kesejahteraan petani,Danramil Koramil 1015/Cibugel Kodim 0610/Sumedang Kapten Inf Dadang Setiawan melalui Bintara Pembina Desa ( Babinsa ) Jamandiri Sertu Suhandi turut serta dalam proses panen padi di sawah. Di Poktan ketua kelompok Sabadora tani bpk Ade Sonjaya di kp. Cicareuh Dusun Cijerah RT
Continue reading“Pastikan serapan gabah di wilayah buahdua, Dandim Sumedang bersama tim bulog meninjau langsung penggilingan padi milik Haji Erik”

Sumedang-Komandan Kodim 0610/Sumedang Letkol Kav Christian Gordon Rambu SMi.(Han) Melaksanakan sikaturahmi ke Pegilingan Padi Milik H.Erik (Mitra Bulog) Dusun Cilengsing Desa Cilangkap Kecamatan Buahdua dengan Mitra Bulog terkait serapan Gabah swasembada pangan nasional di wilayah Kodim 0610/Sumedang. Sabtu(12/04/2025) Kegiatan dihadiri oleh, Dandim 0610/Sumedang Letkol Kav Christian Gordon Rambu SMi.(Han), Danramil
Continue readingHalal Bihalal Bareng Bupati! Bikin Kompak Semua Instansi
*Sumedang, 11 April 2025* — Suasana hangat penuh kebersamaan menyelimuti Halaman Mako Polres Sumedang pagi ini. Dalam rangka Halal Bihalal pasca pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1446 H, ratusan personil dari berbagai instansi tumpah ruah mengikuti kegiatan Apel Olahraga Bersama yang dipimpin langsung oleh Bupati Sumedang, Dr. H. Dony Ahmad
Continue readingSerap Gabah Petani Capai 128 Ton

Sumedang,– Kodim 0610/Sumedang terus memperkuat komitmennya dalam mendukung ketahanan pangan nasional melalui program serapan gabah petani. Pada tanggal 7 April 2025, jajaran Kodim berhasil menyerap sebanyak 128.375 kilogram (atau 128,3 ton) gabah dari sejumlah desa di berbagai kecamatan di Kabupaten Sumedang. Selasa(08/04/2025) Serapan ini merupakan bagian dari dukungan konkret
Continue reading“Babinsa Koramil 1004/Tanjungsari terjun langsung dampingi petani untuk pastikan serapan gabah oleh bulog, dan bantu petani panen”

Sumedang- Panen padi mulai berlangsung di wilayah Kabupaten Sumedang. Salah satunya di dusun Pasantren RT 03/16 Desa Gunungmanik Kecamatan Tanjungsari Kabupaten Sumedang . Minggu(06/04/2025) Babinsa Koramil 1004/Tanjungsari Kodim 0610/Sumedang Serka Usep Nono, saat ini pihaknya melakukan pendampingan agar penyerapan gabah dari petani berjalan lancar. Bahkan, para petani sekarang sudah tidak
Continue readingBabinsa dan Bulog berkomitmen untuk terus mendukung para petani, tanpa mengenal waktu

Sumedang- Peduli sesama meskipun masih suasana Idul Fitri 1446H/2025M tidak menjadi halangan bagi Babinsa Koramil 1008/Buahdua Kodim 0610/Sumedang, Serda Sudiyanto, dalam menjalankan tugasnya untuk mendampingi petani dalam program penyerapan gabah oleh Bulog. Sabtu(05/04/2025) Serda Sudiyanto bersama tim Bulog turun langsung ke dusun Citaman Desa Bojongloa, Kecamatan Buahdua, Kabupaten Sumedang, untuk
Continue reading