Tanjungsari- Babinsa Desa Kadakajaya Koramil 1004/Tanjungsari Sertu Umar bersama Warga bergotong royong membersihkan material tumpukan tanah dan akar rumpun bambu yang menimpa jalan raya Pada 07.00 s/d Selesai tempat di Dusun Pasir Loa rt 01/07 Desa Kadakajaya Kecamatan Tanjungsari.Minggu(28/11/2021 Menurut Babinsa Sertu Umar kegiatan kerja bakti ini merupakan wujud kemanunggalan
Continue readingWujud Kemanunggalan TNI Dengan Rakyat Babinsa Koramil 1004/Tanjungsari Bersama Masyarakat Bergotong Royong Membersihkan Material Tumpukan Tanah Yang Menimpa Jalan Raya
