Kodim 0610 Sumedang

Apel Pembukaan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa Sekolah SMK Budi Mandiri Tanjungsari Sumedang

SUMEDANG. Komandan Kodim 0610/Sumedang Letnan Kolonel Inf Zaenal Mustofa S.E.,M.Si yang diwakiki oleh Pasi Operasional Kodim 0610/Sumedang Kapten Arh Ateng Jaelani Pimpin Apel pembukaan latihan dasar Kepemimpinan Siswa Sekolah SMK Budi Mandiri Tanjungsari Sumedang yang dilaksanakan dilapangan Upacara Makodim 0610/Sumedang Jalan Pangkor No 164 Kelurahan Pasanggrahan Baru Kecamatan Sumedang Selatan

Continue reading