SUMEDANG- Kodim 0610/Sumedang menjadi yang terbaik dengan meraih juara pertama pada lomba kebersihan antar instansi tingkat Kabupaten Sumedang dalam rangka memperingati HUT Korpri ke 51 Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Sumedang. Penyerahan piala dan piagam penghargaan diserahkan oleh Wakil Bupati Sumedang H. Erwan Setaiwan,
Continue readingAlhamdulillah, Kodim Sumedang Lagi – lagi Menyandang Predikat Juara 1 Lomba Kebersihan
