Sumedang- Wujudkan hidup sehat serta eratkan hubungan yang baik dengan warga binaan, Babinsa Koramil 1002/Cimalaka melaksanakan Gotong Royong pembersihan jalan dan selokan/parit bersama masyarakat Dusun Rahayu RT 3 RW 2 desa Trunamanggala kecamatan Cimalaka Kabupaten Sumedang. Selasa(19/03/2024) Babinsa Sertu Rahmat mengatakan bahwa kerja bakti tersebut dilaksanakan dikarenakan selokan tersebut sudah
Continue readingGuna mewujudkan hidup sehat serta eratkan hubungan baik dengan warga binaan, Babinsa 1002/Cimalaka melaksanakan pembersihan jalan dan selokan bersama warga
