Kodim 0610 Sumedang

Binsiap Apwil Dan Puanter, Sarana Meningkatkan Kesiapan Prajurit Kodim 0610/ Sumedang

Sumedang- Untuk meningkatkan kesiapan prajurit dalam pelaksanaan pembinaan dan pemberdayaan wilayah pertahanan di darat, Kodim 0610/Sumedang menggelar kegiatan Pembinaan Kesiapan Aparat Kewilayahan (Binsiap Apwil) dan Kemampuan Teritorial (Puanter)TA. 2024, ” Aparat teritorial bersama rakyat siap mewujudkan indonwsia yang hebat, maju dan sejahtera” berlangsung di Aula Juang Apet Kodim 0610/ Sumedang

Continue reading