Kodim 0610 Sumedang

Peringati HUT TNI ke-77 Koramil Buahdua Gelar Turnamen Bola Voli Putri

Sumedang-Dalam rangka memperingati HUT TNI yang ke-77 tahun 2022 Koramil 1008/Buah dua Kodim 0610/Sumedang menyelenggarakan pertandingan Bola Voli putri se Desa Buahdua bertempat di Lapangan Voli Darongdong desa Buahdua, Kecamatan Buahdua, Kabupaten Sumedang,Sabtu (22/10/2022).   Dalam sambutannya ws Danramil 1008/Buahdua Letda Cba Tri Setyo Utomo menyampaikan tujuan diadakannya perlombaan ini

Continue reading

Pembukaan Program Bhakti Siliwangi Manunggal Satata Sariksa (BSMSS) dan Peletakan Batu Pertama TA 2022

Sumedang. Bertempat di Balai Desa Cimarias jln Cisalak desa cimarias No 001 Kecamatan Pamulihan Kabupaten Sumedang telah di laksanakan Kegiatan Pembukaan Program Bhakti Siliwangi Manunggal Satata Sariksa (BSMSS) Tahun Anggaran 2022 dan Acara peletakan Batu pertama oleh Dandim 0610/Sumedang Letkol Inf Hendrix Fahlevi Rangkuti yang diwakili oleh Kasdim 0610/Sumedang Mayor

Continue reading

Dandim 0610/Sumedang Letkol Inf Hendrix Fahlevi Rangkuti Menutup Acara Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) SMK Pemuda

Sumedang-Dandim 0610/Sumedang Letkol Inf Hendrix Fahlevi Rangkuti menutup acara Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) SMK Pemuda Sumedang bertempat dilapangan Makodim 0610/Sumedang jalan pangeran Kornel 164 Kelurahan Pasanggrahan Baru,Kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang. Sabtu(15/10/2022). Dandim 0610/Sumedang Letkol Inf Hendrix Fahlevi dalam sambutannya mengatakan,Kita semua patut bersyukur, oleh karena kegiatan ini bisa

Continue reading

Karya Bhakti Dalam Rangka Menyambut HUT TNI Ke-77 dan Ulang Tahun Korem 062/Tarumanagara ke 60

Sumedang – Dalam rangka menyambut HUT TNI Ke-77 dan Ulang Tahun Korem 062/Tarumanagara ke 60, Kodim 0610/Sumedang menggelar kegiatan karya bakti bersih-bersih sampah di Pasar Inpres Sumedang.Jum’at(14/10/2022) Kegiatan karya Bakti tersebut di pimpin oleh Pasi ter Kodim 0610/Sumedang Kapten Inf Dedi Ruanto, dihadiri oleh Danramil 1001/ Kota Kapten Inf Dede

Continue reading

Dandim 0610/Sumedang Di Wakili Kasdim Membuka Kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa(LDKS) SMK Pemuda

Sumedang-Dandim 0610/Sumedang Letkol Inf Hendrix Fahlevi Rangkuti yang diwakili oleh Kasdim 0610/Sumedang Mayor Inf Ikeu Masrika membuka kegiatan Latihan dasar kepemimpinan siswa(LDKS) SMK Pemuda Sumedang Tahun 2022 bertempat di Lapangan Upacara Kodim 0610/Sumedang,jalan Pangeran Kornel No 164 Kelurahan Pasanggrahan Baru,Kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang.Kamis(13/10/2022)   Dalam sambutannya Dandim 0610/Sumedang Letkol

Continue reading

BANTU PELAKU USAHA, KODIM 0610 SUMEDANG RESMI BUKA PAMERAN UMKM

Tanjungsari ,12/10/22 Kodim 0610/Sumedang melalui Satuan Koramil 1004/Tanjungsari menginisiasi kegiatan Gelar Budaya dan Pameran Produk Unggulan Desa dan UMKM masyarakat di wilayah Sumedang Barat, sebagai upaya peran TNI dalam mengatasi pemulihan ekonomi nasional. Kegiatan pameran ini resmi dibuka oleh Dandim 0610/Sumedang yang diwakili oleh Mayor Inf Ikeu Mariska Kasdim 0610/Sumedang

Continue reading

Danramil 1002/Cimalaka Melaksanakan Kegiatan Tanam Jagung Perdana Pemanfaatan Lahan Kosong dan Mendukung Program Ketahanan Pangan

Sumedang- Danramil 1002/Cimalaka Kodim 0610/Sumedang Kapten Inf Lesly Darmawan melaksanakan kegiatan tanam jagung perdana dalam rangka pemanfaatan lahan kosong dan mendukung program ketahanan pangan Nasional yang ada di wilayah Koramil 1002/Cimalaka Kodim 0610/Sumedang, Acara tersebut bertempat di Demplot Milik Kodim 0610/sumedang yang berlokasi di Blok Pasir Pesing Desa Naluk Kecamatan

Continue reading

Danramil 1014/Cimanggung Memberikan Wawasan Kebangsaan Kepada Siswa SMK Ganesha

Sumedang– Patriotisme dalam bernegara memang sangat diperlukan. Itu sebagai wujud pentingnya bela tanah air dari rong-rongan pengacau.Untuk menumbuhkan jiwa patriotisme terhadap generasi muda penerus bangsa,Danramil 1014/Cimanggung Kapten Inf Rudi Prasetjo bersama tiga orang anggota babinsa memberikan Wawasan Kebangsaan (Wasbang) kepada siswa-siswi Sekolah Menengah Kejuruan(SMK) Ganesha dalam rangka pengukuhan pengurus OSIS

Continue reading

Babinsa Koramil 1002/Cimalaka Bergotong-royong Bersama Warga Merenovasi Mesjid

Sumedang – Berat sama dipikul ringan sama dijinjing begitulah kira-kira kekompakan Babinsa Koramil 1002/Cimalaka Jajaran Kodim 0610/Sumedang, Serma Kusno bersama masyarakat dan perangkat desa citimun serta warga masyarakat memanfaatkan hari libur dengan bergotong royong pembongkaran Masjid Al-Barokah yang mau di renovasi yang berlokasi di Dusun Ciseda RT 03 RW 03

Continue reading