Sumedang – Anggota Kodim 0610/Sumedang terus berupaya menjadi pelopor kebersihan dalam segala sektor. Salah satunya dilakukan oleh anggota jajaran koramil 1014/Cimanggung yang melaksanakan pembersihan di Mesjid Nurul Hikmah yang terletak di Rt 07 Rw 12 desa Sindangpakuon, kecamatan Cimanggung kabupaten Sumedang. Senin(12/2/2024). Kegiatan pembersihan tersebut dilakukan di dalam
Continue readingAnggota Jajaran Kodim Sumedang Menjadi Pelopor Kebersihan di Mesjid Nurul Hikmah
